Amino

SAM_1414

 

Essence AMINO merupakan Konsentrat dosis tinggi yang mengandung Asam Amino lengkap yang sangat dibutuhkan untuk pertumbuhan ikan, serta yang terutama adalah mengandung ATRACTAN sebagai pemicu nafsu makan alami ikan. Essence AMINO akan meningkatkan aroma Amis yang super bila digunakan bersama kedalam umpan. Essence AMINO digunakan untuk campuran umpan ikan air tawar seperti : ikan mas, patin, bawal, lele dan ikan air tawar lainnya. Untuk aplikasinya dapat digunakan bersama dengan umpan pelet, diteteskan kedalam umpan Aci (sagu), dicampur kedalam umpan Tabur / Bandul serta dimasukkan kedalam oplosan essence. Aroma Amis Essence AMINO sulit dicari tandingannya.

 

Dosis dan Aplikasi :

 

Umpan Pelet     : 5 – 10 ml / kg Umpan Pelet

Umpan Aci        : 1 – 2 ml / 3 sdm sagu

Umpan Tabur    : 2 – 3 ml / kg Umpan Tabur

 

(untuk hasil maksimal setelah dicampur dengan umpan atau essence oplosan biarkan 30 menit agar lebih meresap dan larut dengan sempurna)

 

Harga : 45000 / Botol(-+ 32 ml) BestSeller

Share this:
Share this page via Email Share this page via Stumble Upon Share this page via Digg this Share this page via Facebook Share this page via Twitter
Order Produk
  1. eddy berkata:

    Hi,
    Mau tanya mengenai asam amino utk ikan mas, utk warna air hijau berapa tetes takarannya dan juga cara pemesanannya karena saya ada di batam

  2. Acai berkata:

    Bagai mana saya nak order..
    Saya dari malaysia…
    Harga produk macam mana.. mau di bayar dengan uwang malaysia atau rupiah…?

  3. mela berkata:

    mas saya mau pesan essen nila untuk daerah bandung bisa ??
    atau ada cabang bandung yang bisa saya hubungi ???

  4. mela berkata:

    mas klo essen amino A, trike nila 1,dan 3 ada gak .????

  5. ginting berkata:

    mas kl di jkt ada agennya ga? kl ada dmn alamatnya?

Tinggalkan Pesan